Layanan Kontraktual


DESKRIPSI LAYANAN | Analisis Proksimat pada layanan ini meliputi : pengujian Kadar Air, Abu, Lemak Kasar, dan Protein Kasar. Maksimal perbulan kami hanya dapat menerima 15 sampel. Sampel yang perlu disiapkan untuk analisis proksimat berupa sampel padat kering yang telah…

  • Laboratorium Genomik - Fasilitas Layanan Kimia
  • Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains dan Teknologi
  • KST Cibinong (Soekarno)
    Gedung Genomik-KST Soekarno (Cibinong) BRIN Jl Raya Bogor KM 46, Cibinong, Kab. Bogor, Jawa Barat
  • 08119811575
  • genomik@brin.go.id
  • Satuan Layanan: Per Kontrak
  • Waktu Pengerjaan Layanan: 14 Hari Kerja
  • Kuota Pelayanan Per Hari: 6
  • Kapasitas Layanan: 6 Per Kontrak
  • Jumlah Minimal Pengajuan: 1
Marketing Office
Deputi Bidang Infrastruktur Riset dan Inovasi BRIN
layanan_sains@brin.go.id
Ajukan Layanan

Analisis Proksimat pada layanan ini meliputi : pengujian Kadar Air, Abu, Lemak Kasar, dan Protein Kasar.

Maksimal perbulan kami hanya dapat menerima 15 sampel.

Sampel yang perlu disiapkan untuk analisis proksimat berupa sampel padat kering yang telah dihancurkan dan disaring (menjadi bubuk) minimal sebanyak 15 gram/ sampel.
Sampel dapat dikirim ke Gedung Genomik BRIN Cibinong (KST Ir. Soekarno), Jl. Raya Jakarta-Bogor No.Km. 46, Cibinong, Kec. Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16911.

Sampel dapat segera diserahkan/dikirimkan kepada Ki Ageng Sarwono atau Tika Anggraeni di Laboratorium Genomik – KST Soekarno Cibinong secepatnya. Mohon mencantumkan ID layanan pada sampel Anda. Harap menyerahkan sampel maksimal 2 hari sebelum waktu pelaksanaan. Bila ada keterlambatan pengiriman sampel mohon segera menghubungi kami dan pelaksanaan pengujian akan diundur. Harap dipastikan agar pembayaran sudah diselesaikan sebelum jadwal pelaksanaan pengujian. Layanan dimulai setelah status pembayaran telah Lunas dibayar.



Syarat Pengajuan:
  • File Data Foto
  • File Dukung Lainnya
Nama Berkas Ukuran Berkas
Berkas SOP/Formulir/Ajuan Layanan 0.47 MB
Template File Data Foto 0 MB
Template File Dukung Lainnya 0 MB